Bentuk khusus kontrak keuangan yang telah dan sedang dikembangkan untuk menggantikan mekanisme bunga dalam transaksi keuangan adalah mekanisme bagi hasil. Mekanisme bagi hasil ini merupakan core product bagi bisnis syari'ah, seperti Bank Syari'ah. Bentuk bisnis yang berdasarkan syari'ah dapat dikembangkan dengan mengacu pada konsep syirkah, yaitu musyarakah atau mudharabah. Mudharabah sebagai s…
Koperasi syariah merupakan salah satu faktor utama pendorong tumbuhnya sektor riil di kalangan grassroot, apabila dalam pelaksanaannya sesuai dengan maqashid syariah. Masyarakat membutuhkan banyak koperasi syariah untuk bisa mensuppport kehidupan mereka, karena koperasi dianggap sebagai soko guru, ataupun pendorong majunya kehidupan dalam berbangsa dan bernegara. Buku ini berupaya untuk bisa me…
Bibl. hlm. 333-340
Tak dapat disangkal bahwa hukum-hukum fikih tentang Al-Qur'an sedemikian banyak, baik yang terkait ushulul fiqh maupun fikih perbandingan mazhab. Pembahasan seputar hukum membaca, menulis, dan hukum-hukum terkait sujud tilawah serta mushaf Al-Qur'an tersebar di berbagai kitab induk. Tentu saja kebanyakan umat Islam merasa kesulitan jika harus merujuknya satu per satu. Karenanya, buku ini hadir…
Indeks : hal. 281-285 Diterjemahkan dari buku aslinya : Al Mazhahir al-Ilahiyyah fi Asrar al-Ulum al-Kamaliyyah Kajian-kajian Ilahiah dan pengetahuan-pengetahuan ketuhanan sangat samar. la berupa jalan suluk yang pelik, yang tidak berhenti pada kebenarannya kecuali seorang demi seorang dan tidak ditunjukkan pada esensinya kecuali pendatang demi pendatang. Barangsiapa ingin menyelami lauta…
Judul Asli: Hadyul Islam Fatawi Mu'ashirah