Sejarah kehidupan manusia di dunia ini pernah mencatat lahirnya "pribadi-pribadi emas" kebanggaan umat. Merekalah figur insan teladan yang wajah mereka memancarkan cahaya keimanan yang jernih, dan hati mereka menebarkan pesona kemuliaan yang mengagumkan semua makhluk. Allah sendiri, Dzat Maha Agung Penguasa Langit dan Bumi, telah memberikan jaminan akan kesucian dan kejernihan pribadi mereka. M…
Judul Asli : Syakhshiyyat minal Qur'anil Karim Menurut para ahli tafsir, sepertiga dari Al-Qur'an adalah kisah- kisah? Bukan sembarang kisah, bahkan sebaik-baik kisah! "Kami menceritakan kepadamu kisah yang paling baik dengan mewahyukan Al-Qur'an ini kepadamu." (Yusuf: 12). Buku yang ada di hadapan Anda ini memuat kisah-kisah pilihan dari Al-Qur'an, yaitu kisah-kisah "kepribadian yang k…
Ibadah yang membuat setan selalu berusaha memalingkan manusia darinya adalah shalat. Mengapa? Karena shalat merupakan salah satu sarana terbaik yang menghubungkan manusia dengan Rabb-nya. Namun, setan seringkali menang. Begitu banyak orang kehilangan kekhusyukan dalam shalat. Bahkan, ada yang justru menganggap shalat sebagai sebuah rutinitas yang membosankan. Shalat yang seharusnya disadari …