Judul Asli: Mabahits fii Ulumil Qur'an
Dua belas tahun sudah reformasi bergulir namun belum berarti banyak bagi rakyat. Reformasi masih dijangkiti masalah-masalah yang sangat kompleks nan kronis: adanya "terik tegang" antara keinginan untuk melakukan perubahan pada satu sisi, dan keinginan untuk tetap mengekalkan "tradisi" lama, pada sisi lain; bahkan membangun "citra negara" (stage image) lebih penting ketimbang melayani, menyayomi…