Judul Asli : Tarbiyatul 'Aulad fil Islam
Buku ini disusun untuk memenuhi kebutuhan para mahasiswa yang menempuh perkuliahannya di jurusan-jurusan pendidikan, yang akan menjadi guru di berbagai jenjang pendidikan: usia dini, dasar dan menengah. Kehadiran buku ini tentu akan memberikan manfaat bagi pengembangan wawasan para akademisi dan praktisi pendidikan
Evaluasi terhadap program pendidikan dimaksudkan untuk mengetahui tingkat kleberhasilan atau kegagalan suatu program pendidikan. Hasil evaluasi tersebut dapat dijadikan informasi sebagai masukan untuk menentukan tindak lanjut dari program yang sedang atau telah dilaksanakan. Melihat betapa pentingnya evaluasi program pendidikan maka dalam buku ini disajikan berbagai hal penting berkenaan den…