Profesi guru di Indonesia sudah mengalami perubahan besar. Mulai dari hadirnya peraturan perundangan khusus mengenai pendidikan dan sertifikasi profesi, sampai pada peningkatan kesejahteraan. Melalui kebijakan itu, diharapkan akan meningkatkan kualitas profesionalisme guru dan juga pelayanan pendidikan di Indonesia, yang pada ujungnya meningkatkan kualitas sumberdaya manusia di Indonesia. Saya…
Indeks hlm. 457-469
Wujud apresiasi yang telah ditunjukkan terhadap tren keinginan meningkatkan kualitas belajar mengajar melalui elaborasi dan pendalaman (deepen) khazanah ilmu pengetahuan yang menjadi kendaraan kita untuk ilmuwan yang makin meningkatkan kepakarannya.