Dewasa ini, kecerdasan dalam pandangan umum sebagian masyarakat. masih lumayan kental diidentikkan dengan kepintaran kognitif. Anak ataupun peserta didik yang cerdas dilihat dari sudut pandang kecerdasan intelektualnya. Kecerdasan pada awalnya sering kali identik dengan gambaran kepintaran. Padahal masing-masing dari mereka memiliki potensi dan kecerdasan yang dinamis. Kecerdasan pada masa lamp…
Salah satu corak pendidikan yang mewarnai penyelenggaraan pendidikan di Indonesia adalah "Moderasi Beragama". Pendidikan ini sangat penting diterapkan untuk meminimalisir dan mencegah terjadinya konflik di beberapa daerah. Moderasi Beragama merupakan sikap "peduli" dan mau mengerti (difference), atau "politics of recognition" politik pengakuan terhadap orang-orang dari kelompok minoritas. Penel…