Apakah Islam memiliki konsep ekonomi? Pertanyaan ini wajar saja muncul karena perkembangan pemikiran ekonomi saat ini didominasi oleh pemikiran Barat. Berbagai literatur ekonomi Barat ridak pernah menyebutkan kontribusi Islam dalam pemikiran ekonomi. Mereka (Barat) tidak pernah memberikan penghargaan yang layak atas kontribusi peradaban lain dalam memajukan kehidupan peradaban manusia. Para sej…
Memahami Fiqh Muamalah sebagai tata aturan Islam yang berkenaan dengan hubungan antarmanusia yang ada di dunia ini sangatlah penting. Sebab, di era globalisasi saat ini interaksi antarbangsa, baik secara individual maupun public, senantiasa mendasarkan satu hubungan pada suatu landasan hukum (legal basis) tertentu yang sangat dipengaruhi oleh sistem hukum tertentu. Lantas, apa yang bias ditawar…
Bibliografi: hlm. 272-277
Indeks: hlm 535-554
Indeks: hal. 357 -362
Kehadiran Bank Syariah menjadi solusi bagi para nasabah Muslim yang ingin bermuamalah dengan hukum Islam. Namun, harus disadari bahwa tidak seluruh umat muslim memahami prinsip-prinsip muamalah dalam Islam. Buku ini merupakan pedoman yang sangat baik bagi setiap pihak yang berkecimpung di dunia ekonomi Islam. Materi buku ini diuraikan secara sistematis. Materi tersebut mencakup mulai dari keran…