Bibliografi: halaman 249-254 Perkembangan ekonomi Islam menjadi sesuatu yang tidak dapat dipisahkan dari perkembangan sejarah Islam itu sendiri. Dan buku ini membahas mengenai Ilmu Ekonomi Islam, sebagai studi ilmu pengetahuan modern baru muncul pada tahun 1970-an, tetapi pemikiran tentang ekonomi Islam sendiri sebenarnya telah muncul sejak agama Islam itu disebarkan atau didakwahkan melalui…
Bibliografi: Hlm. 297-300 Ekonomi dan bisnis syariah adalah istilah yang sangat popular bagi masyarakat global saat ini. Istilah yang sangat popular bagi masyarakat global saat ini. Istilah itu bukan saja memberi kesan tentang keberadaan teori-teori bisnis dalam perspektif syariah secara ontologis, tetapi istilah itu juga memberi petunjuk adanya epistemologi dan sekaligus aspek aksiologi yan…
Ekonomi dan Bisnis merupakan suatu kegiatan yang dilakukan oleh individu maupun kelompok atau organisasi yang melibatkan aktivitas produktivitas, penjualan, pembelian, maupun pertukaran barang/jasa, dengan tujuan untuk mendapatkan keuntungan atau laba. Kata bisnis bersumber dari bahasa Inggris yaitu business yang artinya kesibukan. Dalam konteks sederhana, yang dimaksud dengan kesibukan yaitu m…