Buku "Pedoman Dasar Pendidikan Budi Pekerti" ini adalah salah satu pembekalan pedoman pelajaran budi pekerti bagi guru, tapi sekaligus bagi orang tua yang super sibuk, namun ingin terlibat dalam pendidikan budi pekerti anaknya secara aktif dan baik. Anda akan mendapat wawasan yang sangat segar dan inovatif bagaimana menerapkan konsep pendidikan budi pekerti di dalam kelas karena Anda akan di…
Tujuan buku ini disusun sebagai upaya untuk menampilkan identifikasi beberapa teori pendidikan yang ada dewasa ini, serta diikuti oleh analisis tentang seberapa jauh teori tersebut dapat memberikan sumbangan terhadap pengembangan pendidikan formal di Indonesia. Teori yang dimaksud adalah sebagaimana yang terdapat di Amerika Serikat. Sifatnya yang merupakan hasil konsultasi dan studi literatur d…